Visi & Misi

Visi

Menjadi wahana ilmiah yang unggul dan adaptif dalam mendukung pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat di bidang Ilmu Pemerintahan yang berwawasan lingkungan dan responsif terhadap dinamika lokal, nasional, dan global.

Misi

  1. Menyediakan sarana dan prasarana pendukung untuk menunjang proses pendidikan dan pengajaran yang berkualitas, kontekstual, dan adaptif terhadap perubahan lingkungan pemerintahan.
  2. Mendorong dan memfasilitasi kegiatan penelitian kolaboratif antara dosen dan mahasiswa dalam pengembangan ilmu pemerintahan yang relevan dengan isu-isu lokal, nasional, dan internasional.
  3. Menjadi pusat inovasi dalam pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat berbasis hasil kajian dan riset di bidang tata kelola pemerintahan.
  4. Mengembangkan atmosfer akademik yang mendorong keterlibatan aktif mahasiswa dan dosen dalam kegiatan laboratorium yang mendukung reformasi birokrasi dan tata kelola pemerintahan yang responsif dan partisipatif.
  5. Menjalin kerja sama dengan berbagai pihak untuk meningkatkan kapasitas laboratorium sebagai ruang eksperimen dan pengembangan ilmu pemerintahan berwawasan lingkungan.
Scroll to Top